• L3

Jumat, 10 September 2010

Sekilas Tentang Lee Jun Ki

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgvDIByP6sgvV2UgXUBYAHXjjyicZW5ggzF0ZIHzTkvlBykHo0ICvcRt7dJ3GqoaDQnbXQcRXZUIjxPTjr3yjFzRLkc4XFIciyK1q9GF_SFOwV2zA5lfqktD0Io9pGGtas9Rwel4fi8VLZm/s400/lee+jun+ki.jpg
Lee Jun Ki lahir di Busan Korea Selatan pada tanggal 17 April 1982. Namanya mulai dikenal di film "King and The Clown" sebagai Gong Gil. Aktor cantik ini memulai debutnya sebagai model sejak tahun 2004. Selain pandai dalam berakting, Lee Jun Ki juga mahir dalam beladiri (tingkat satu dalam Hapkido dan tingkat tiga dalam Taekwondo). Lee Jun Ki merupakan lulusan Seoul Arts College merupakan salah satu lulusan dalam jurusan akting.

Lee Jun Ki Cedera, Terima 50 Jahitan di Dahi

Meski sedang menjalani wajib militer, berita terbaru tentang Lee Jun Ki masih tetap menarik perhatian publik. Belum lama ini, aktor tampan itu dikabarkan mengalami cedera selama latihan drama musikal Voyage of Life. Karena cedera ini, aktor serial Hero itu harus menerima lima puluh jahitan di dahinya.

 
© Copyright 2013. yourblogname.com . All rights reserved | yourblogname.com is proudly powered by Blogger.com | Template by Semangat Serigala and Blognya Venny